HUBUNGAN POLA MAKAN DENGAN RISIKO KEJADIAN GASTRITIS PADA MAHASISWA KEPERAWATAN DI KOTA TOMOHON
DOI:
https://doi.org/10.70524/0hxza032Kata Kunci:
pola makan, risiko maag, mahasiswaAbstrak
Gastritis adalah suatu peredangan mukosa lambung yang bersifat akut, kronik difus, atau lokal. Karakteristik dari peradangan ini antaralain anoreksia, rasa penuh atau tidak nyaman pada epigastrium, mual, muntah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara pola makan dilihat dari keteraturan frekuensi makan, porsi makan, dan jenis makanan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei analitik dengan pendekatan cross sectional dengan total sampling 124 responden dari mahasiswa semester 2 dan 4 Universitas Sariputra Indonesia Tomohon. Instrumen yang digunakan adalah angket. Variabel bebas adalah pola makan dan variabel terikat adalah risiko gastritis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara pola makan dengan risiko gastritis menggunakan uji chi square dengan taraf signifikan a = 0,05, p value = 0,002 yang berarti nilai ini lebih kecil dari 0,05. Hasil ini menunjukkan bahwa H1 diterima dan H0 ditolak. kesimpilan dalam penelitian ini terdapat hubungan pola makan dengan resiko kejadian gastritis pada mahasiswa Keperawatan di Universitas Sariputra Indonesia Tomohon yang berada dalam kategori Cukup
Unduhan
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Copyright Notice EditEdit Copyright Notice
Dharma Medika Journals is licensed under ahttps://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution — You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation .
No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rights may limit how you use the material.