PENGARUH SPIRITUAL EMOTIONAL FREEDOM TECHNIQUETERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADAPENDERITA HIPERTENSI DI DESA TOMPASO II
DOI:
https://doi.org/10.70524/fr79hv67Keywords:
Tekanan darah, HipertensiAbstract
Hipertensi adalah penyakit multifaktorial yang disebabkan banyak faktor yang
berbeda. Tekanan darah juga meningkat dengan Bertambah usia Setelah usia 45 tahun,
pembuluh darah secara bertahap menjadi lebih keras dan sempit, dan dinding arteri menjadi
lebih tebal karena penumpukan kolagen di lapisan otot. SEFT termasuk teknik relaksasi yang
penggabungan teknik sistem tubuh dan terapi spiritual menggunakan menekan pada titiktitik tertentu pada tubuh. SEFT bantuan individu bebas dari tekanan emosional (energi
negatif), yang merupakan penyebab meningkatnya tekanan darah pada pasien dengan
Hipertensi. Terapi SEFT salah satu terapi komplementer non-farmakologi yang membantu
mengontrol dan menurunkan tekanan darah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
pengaruh terapi SEFT terhadap penurunan tekanan darah pada penderita Hipertensi.
Desain Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode pre
eksperimental, penelitian pendekatan satu kelompok sebelum dan sesudah intervensi design.
Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 123 orang. Ada 14 responden sebagai
sampel. Teknik sampling yang digunakan Purposive Sampling. Variabel dependen SEFT dan
variable independent: Hipertensi. Uji SPSS menggunakan Uji paired T.Test.hasil uji paired
T Test sig (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,005. Artinya dari hasil tersebut dapat di simpulkan
bahwa terdapat pengaruh signifikan Spiritual Emotional Freedom Technique terhadap
penurunan tekanan darah penderita Hipertensi.
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright Notice EditEdit Copyright Notice
Dharma Medika Journals is licensed under ahttps://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format for any purpose, even commercially.
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution — You must give appropriate credit , provide a link to the license, and indicate if changes were made . You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation .
No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rights may limit how you use the material.